Cek pH Tanah: Langkah Sederhana, Optimalisasi Pertanian
Pertanian hortikultura merupakan salah satu sektor penting dalam perekonomian di Desa Tunas Mudo Kabupaten Muarojambi Provinsi Jambi. Untuk mendapatkan hasil panen yang optimal, petani perlu memperhatikan berbagai faktor, salah satunya adalah tingkat keasaman atau kebasaan tanah (pH tanah). Cek pH tanah sebelum menanam menjadi langkah awal yang krusial dalam mengelola kesuburan lahan dan meningkatkan produktivitas pertanian. Cek pH tanah sebelum…
Recent Comments